Sambut Hari Bahkti Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD ke 22, Kejari Tanjung Jabung Barat Santuni Anak Panti Asuhan dan Purnaja di Tanjab Barat Diduga Proses Tender Cacat Hukum, Rekanan Bakal Pidanakan Pokja Banyak Salah Lokasi, Proyek di Dinas PU PR Tanjabbar Dibatalkan Bupati Tanjab Barat Serahkan Bantuan Korban Banjir di Kecamatan Betara

Home / Berita / Ekonomi / Pemerintahan / Tanjab Barat / Uncategorized

Senin, 1 Mei 2023 - 06:35 WIB

Resmi Pengacara Pemkab Laporkan Akun Habibie ke Polres Tanjabbar, terkait Dugaan Ujaran Kebencian ke Bupati

KUALA TUNGKAL,Lj- Pengacara pemerintah daerah kabupaten Tanjung Jabung Barat resmi melaporkan akun FB Habibie, yang diduga milik kades Sungai Rambai terkait dugaan hujat kebencian terhadap Bupati Tanjab Barat, Senin (1/4/2023).

Laporkan pengaduan ini langsung disampaikan pengacara pemkab dengan di dampingi oleh Kabag hukum Setda kabupaten Tanjung Jabung Barat,Agus Sumantri.

BACA JUGA  Stand Pameran Produk Unggulan Tanjabbar di Serbu Pengunjung Pada Acara Gernas BBI

Ilham Singgih Prakoso SH.MH. selaku pengacara pemkab mengatakan,hari ini kami dari pengacara pemkab dengan di dampingi Kabag hukum resmi melaporkan akun FB Habibie terkait dugaan tindak pidana ITE tentang ujar kebencian terhadap bapak Drs.H.Anwar Sadat,Mag.yang notabene merupakan Bupati Tanjabbar.

BACA JUGA  Dinas PUPR Tanjab Barat Berang, Uang Ganti Rugi Tiang WFC Baru Dibayar 24 Juta

“Kita sudah masukan surat pengaduan kepada kepolisian wilayah hukum polres Tanjabbar,”tegasnya.

Lanjutnya terkait tindak lanjut pengaduan seperti apa nantinya kita serahkan sepenuhnya kepada pihak kepolisian dan berharap pengaduan yang kita masukan agar dapat segera di proses,”harapnya.(*/vin)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bupati UAS Resmikan Jembatan Desa Muara Sebrang Kec Seberang Kota

Berita

Ketua KONI Jambi : Tanjab Barat Siap Jadi Tuan Rumah Porprov Jambi 2026

Berita

KPUD Tanjab Barat Nyatakan Berkas Partai Demokrat Lengkap

Berita

Wakil Ketua II DPRD Tanjabbar Sambangi Rumah Perlindungan Lansia YMPC

Berita

KONI Tanjabbar Apresiasi Penuh Hasil Turnamen Taekwondo Gubernur Jambi Cup 2022

Berita

PetroChina Jabung Mulai Sosialisasi Survei Seismik 2023

Berita

Perkuat Sinergi Hulu Migas SKK Migas Selengarakan Gathering 2023

Berita

SKK Migas Bersama Lintas Kementerian Kunjungi Wilayah Kerja Rokan