Sambut Hari Bahkti Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD ke 22, Kejari Tanjung Jabung Barat Santuni Anak Panti Asuhan dan Purnaja di Tanjab Barat Diduga Proses Tender Cacat Hukum, Rekanan Bakal Pidanakan Pokja Banyak Salah Lokasi, Proyek di Dinas PU PR Tanjabbar Dibatalkan Bupati Tanjab Barat Serahkan Bantuan Korban Banjir di Kecamatan Betara

Home / Berita / Bisnis / Ekonomi / Energi / Industri / Infrastruktur / Nasional / Pemerintahan

Kamis, 12 September 2024 - 17:32 WIB

Al Haris Ketua Asosiasi Gubernur Indonesia Buka Pra Musyawarah Nasional VII APPSI

Jakarta – Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI), Al Haris membuka Pra Musyawarah Nasional VII APPSI tahun 2025 di Jakarta, Kamis (12/9/2024).

 

Al Haris mengatakan saat-saat transisi pemerintahan ini tugas APPSI mesti mengawal, sehingga dari Pak Jokowi ke Pak Prabowo mesti mengawal, semua provinsi menjadi daerah yang memang kondusif, apalagi hampir semua daerah menyiapkan Pilkada serentak 2024.

 

“APPSI mengharapkan situasi yang aman dan kondusif ini berlangsung selama transisi pemerintahan yang berlangsung,” kata Al Haris.

BACA JUGA  Bupati UAS Tutup MTQ ke 51 Tingkat Kabupaten Tanjab Barat

 

Ia juga menyampaikan telah menyiapkan proses pergantian Ketua Umum APPSI ke depan, tentu akan ada munas nantinya yang belum ditentukan lokasinya.

 

“Kita berharap nanti semua lancar dan menjelang itu masih ada agenda-genda lain APPSI, aitu di Ambon nanti tanggal 26-27 September dan di November ada agenda di Kalimantan,” ujar Gubernur Jambi ini.

 

“Intinya tugas kami sebagai wadah bagi semua Provinsi di Indonesia ini, kita ingin mendorong pembangunan di semua sektor. Kemudian juga kita mengevaluasi apa-apa regulasi-regulasi yang ada ini perlu menyampaikan ke pemerintah untuk ditinjau ulang, ketika ini regulasi kurang menguntungkan provinsi, saya kira kami juga meminta pemerintah mengevaluasi,” ujarnya lagi.

BACA JUGA  Tasyakuran PKB Tanjabbar Bakal Deklarasi UAS - Katamso

 

“Kemarin kami mengajukan ke pemerintah agar daerah penghasil sawit mendapatkan DBH, alhamdulillah sudah disetujui dan tahun 2003-2004 sudah menerima. Artinya inilah peran kita, APPSI harus mengambil peran yang tepat dalam upaya untuk mendukung dan membantu tugas pemerintah,” tukasnya.(*/JR2)

Share :

Baca Juga

Berita

Pertamina EP Jambi Field Dukung Program Pengembangan Batik Lapas Perempuan kelas IIB Jambi

Berita

Menunggu Belasan Tahun, Dermaga Penyeberangan Pasar Senin Akhirnya Dibangun 

Berita

Tanggul Longsor di Sungai Gebar Akan Diperbaiki Manual, PPTK Sebut Tak Salahi Aturan

Berita

Wabup Hairan Dampingi Wagub Jambi Buka Festival Arakan Sahur

Berita

Security Pertamina EP Field Jambi Gagalkan Upaya Pencurian Minyak/Illegal Tapping di KM 18 Jalur Pipa Tempino – Kenali Asam Jambi

Advetorial/Society

Bupati Tanjab Barat Turun Tangan Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara

Advetorial/Society

Bupati Sebut Fokus Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Tanjab Barat

Berita

Sakit Tak Berdarah, PAN Tanjabbar Menang Jumlah Suara Namun Gagal Raih Kursi Ketua