Sambut Hari Bahkti Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD ke 22, Kejari Tanjung Jabung Barat Santuni Anak Panti Asuhan dan Purnaja di Tanjab Barat Diduga Proses Tender Cacat Hukum, Rekanan Bakal Pidanakan Pokja Banyak Salah Lokasi, Proyek di Dinas PU PR Tanjabbar Dibatalkan Bupati Tanjab Barat Serahkan Bantuan Korban Banjir di Kecamatan Betara

UAS : HUT RI Momentum Kita Lanjutkan Pembangunan Tanjabbar

KUALATUNGKAL,Lj — Peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79 Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) menggelar upacara peringatan detik-detik proklamasi dalam kesempatan ini Bupati Anwar Sadat bertindak sebagai inspektur.

 

“Pengorbanan mereka merupakan pengorbanan yang luar biasa, oleh karena itu kita melanjutkan perjuangan dan cita cita Mereka, sekaligus memaknai dengan kerangka membangun kabupaten Tanjab Barat, ” katanya, Sabtu (17/8/2024) di Alun-Alun Kuala Tungkal.

 

BACA JUGA  Kejari Tanjabtim Pantau Kegiatan Fiktif di Muara Sabak Timur

Anwar Sadat menegaskan kemerdekaan Indonesia menjadi momentum tersendiri untuk masyarakat Indonesia terkhusus Kabupaten Tanjabbar untuk terus melanjutkan pembangunan baik secara sumber daya manusia (SDM) maupun pembangunan infrastruktur maupun yang lainnya.

 

“Momentum ini menjadi penting bagi kita semua terutama anak Bangsa untuk berterimakasih atas jasa para pahlawan yang telah memerdekaan Bangsa, Mereka adalah Pejuang yang gigih dan berani,” ucapnya.

 

Selain itu Bupati juga mengatakan, peringatan HUT RI ke 79 ini untuk seluruh stakeholder dan Komponen Bangsa diberikan kekuatan untuk terus melanjutkan perjuangan dan cita-cita Pahlawan dengan mengisi Pembangunan di Indonesia Khususnya di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

BACA JUGA  Aplikasi Simeka Error, TPP ASN Tanjab Barat Terancam Dipotong

 

” Semoga kita mempunyai nilai-nilai perjuangan yang kuat, membangun dan mengisi kemerdekaan. mari bersama-sama berkolaborasi,bersinergi sebagai mana mewujudkan cita-cita Mereka menjadikan Indonesia yang adil sejahtera dan masyarakat berbahagia.” Tutupnya.(*)

Share :

Baca Juga

Berita

PetroChina Resmi Mengoperasikan Perpanjangan Kontrak Kerja Sama  Wilayah Kerja Jabung 2023 – 2043

Berita

Bupati Tanjabbar Studi Tiru Penanggulangan Bencana di Kabupaten Banjar Kalsel

Berita

Danrem 042/Gapu Terima Silaturahmi SMSI Provinsi Jambi

Berita

SKK Migas dan KKKS Tunjukkan Komitmen Temukan Cadangan Migas Baru Dengan Pengeboran High Risk dan Mahal di Laut Dalam

Berita

Proyek Tanpa Papan Informasi Semakin Marak, Disdik Tanjabtim Terkesan Tutup Mata

Berita

Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat Melaksanakan Program JMS di SMP Negeri 2 Kuala Tungkal

Berita

Terpukau Arakan Sahur, Sandi : Kami Siap Dukung Wisata Halal Indonesia

Berita

Bupati Tanjabbar Dampingi Gubenur Jambi Serahkan Bantuan ke Korban Musibah Kebakaran