Sambut Hari Bahkti Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD ke 22, Kejari Tanjung Jabung Barat Santuni Anak Panti Asuhan dan Purnaja di Tanjab Barat Diduga Proses Tender Cacat Hukum, Rekanan Bakal Pidanakan Pokja Banyak Salah Lokasi, Proyek di Dinas PU PR Tanjabbar Dibatalkan Bupati Tanjab Barat Serahkan Bantuan Korban Banjir di Kecamatan Betara

Home / Uncategorized

Rabu, 3 Juli 2024 - 13:08 WIB

Lima Calon Sekda Tanjabbar di Asesmen, Ini Harapan Bupati

 

PEKANBARU,Lj– Lima calon sekretaris daerah (Sekda) di assesmen di Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Riau, Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) berharap bisa bersinergi dengan kepala organisasi perangkat daerah (OPD).

 

Lima calon Sekda Tanjabbar itu yakni Hendry Fonda, S.STP., MH, Hermansyah, S.STP., MH, H. Herry Putra Syam.,SE dan Muhammad Riza Pahlevi.,SE MM, Kamaruddin,  yang digelar di BKD Provinsi Riau sejak Rabu (3/7/2024) hingga Jumat (5/7/2024).

BACA JUGA  Bupati UAS Tinjau Bangunan Proyek MCK Kerumah Warga Penerima

 

Bupati Tanjabbar Anwar Sadat berharap kepada para calon sekda yang mengikuti assesmen itu diharapkan nantinya bisa bersinergi dengan OPD yang ada. Ia juga berharap banyak agar sekda yang nantinya lolos dalam assessmen bisa lebih baik dalam menjalankan tugas dan fungsinya fi Pemerintah Kabupaten Tanjabbar.

 

“Saya berharap dengan mengikuti uji managerial dan sosial kultural nantinya pejabat tinggi pratama ini bisa menghasilkan yang lebih baik,” katanya

BACA JUGA  Program Menyentuh Masyarakat, Warga Desa Sungai Landak Siap Menangkan UAS-Katamso

 

Nantinya hasil asesmen diharapkan bisa menghasilkan pejabat tinggi pratama yang berkualitas sehingga bisa bersinergi ke berbagai pihak. Baik itu OPD maupun forum komunikasi perangkat daerah (Forkompinda) Tanjabar.

 

“Kita berharap nantinya menghasilkan Pejabat tinggi pratama yang mampu bersama-sama membangun daerah dan bersinergi.” Tandasnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Al Haris Lepas Kontingen Jambi Menuju PON XXI Aceh-Sumut

Uncategorized

Kapolres Lepas Atlet Karate Tanjabbar ke Porprov Jambi 2023

Uncategorized

Ketua SMSI Jambi Mukhtadi Putranusa Jadi Pemateri di FGD Pemkot Jambi

Uncategorized

Diduga Praktek Aborsi, Ibu dan Bayi Meninggal di Kamar Hotel Setia Jaya

Uncategorized

Direktur RSUD Dampingi Bupati Tanjab Barat, Resmikan Rumah Singgah Keluarga Pasien Rawat Inap Kurang Mampu

Uncategorized

Bupati UAS Safari Jumat di Masjid Nurul Jami, Berikan Santunan dan Bantuan Masjid

Uncategorized

Selamat HUT Tanjabtim Desa Pandan Sejahtera

Uncategorized

Ini Identitas Terduga Pelaku dan Korban Aborsi di Hotel Setia Jaya