Sambut Hari Bahkti Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD ke 22, Kejari Tanjung Jabung Barat Santuni Anak Panti Asuhan dan Purnaja di Tanjab Barat Diduga Proses Tender Cacat Hukum, Rekanan Bakal Pidanakan Pokja Banyak Salah Lokasi, Proyek di Dinas PU PR Tanjabbar Dibatalkan Bupati Tanjab Barat Serahkan Bantuan Korban Banjir di Kecamatan Betara

Home / Uncategorized

Minggu, 23 Juni 2024 - 06:52 WIB

Sidak Proyek Islamic Center: Al Haris Optimis Selesai Tepat Waktu

Oplus_0

Oplus_0

Jambi – Gubernur Jambi Al Haris melakukan Sidak ke proyek pembangunan Islamic Center di depan Bandara Sultan Thaha, Minggu (23/6/2024).

 

Gubernur Al Haris melakukan pemantauan ke seluruh sisi mega proyek yang saat ini dalam tahap pemasangan kerangka atap dan pemasangan keramik tersebut.

Setelah melihat progres pekerjaan yang sudah mencapai 70 persen, Gubernur Al Haris optimis bangunan yang akan menjadi ikon baru Jambi tersebut selesai tepat waktu.

BACA JUGA  LSM LPA2DP Minta Penegak Hukum Usut Kejelasan Status Besi Eks Jembatan Parit Gompong

 

“Mengingat ini kontrak sampai Desember 2024, kita lihat dari semua pekerja dengan masing-masing keahlian Insya Allah selesai,” kata Al Haris.

 

Terkait itu, Gubernur Al Haris menegaskan agar konsultan pengawas dan Dinas PUPR Provinsi Jambi iten melakukan pengawasan agar proyek tersebut selesai tepat waktu dan bangunannya berkualitas.

BACA JUGA  Atasi Inflasi, Pjs. Bupati Tanjung Jabung Barat Tekankan Pentingnya Kolaborasi

 

“Maka saya minta seluruh konsultan pengawas kemudian juga dari PU agar terus memantau lakukan terus monitoring terhadap proyek ini,” ujarnya.

 

“Sehingga kita berharap dengan proyek ini selesai tepat waktu dan juga pekerjaan yang berkualitas. Saya harap stadion dan Islamic Center ini selesai dan bisa digunakan oleh masyarakat,” tegasnya lagi.(*)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pemdes Cemara Kecamatan Sadu Diduga Tidak Transparan Gunakan Dana Desa

Berita

SMSI Tanjab Barat Ajak Masyarakat Wujudkan Situasi yang Kondusif pada Pilkada Serentak Tahun 2024

Berita

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pengambilan Keputusan Ranperda Perubahan APBD 2023

Berita

Temuan BPK di RSUD Kuala Tungkal Capai Rp1,8Miliar, Kinerja Dewan Pengawas Dipertanyakan

Berita

Adrianus Susandra Raih Kursi Ketua dalam Musda Ke-3 IJTI Pengda Jambi

Uncategorized

Jelang Rakerda, SIWO PWI Jambi Matangkan Persiapan

Uncategorized

Dana Bagi Hasil Migas Sangat Membantu Jutaan Rakyat Jambi, Daerah Tidak ada Migas Pun Dapat Bagian

Uncategorized

Teluk majelis HUT Tanjabtim